Pusat Belajar Guru Kubu Raya Perlu Penguatan Kelembagaan

Sungai Raya, DIKBUD

Pusat Belajar Guru Kubu Raya (PBG) adalah wadah bagi guru-guru untuk belajar meningkatkan kompetensi profesinya. PBG dikelola oleh Guru Inti Kubu Raya, yang berjumlah 35 orang.

“Mereka (Guru Inti) adalah guru-guru terbaik kita, yang memang sudah kita programkan menjadi mentor pendamping yang siap berbagi ilmu dan praktik baik. Sejak 2021 mereka menjalani program diklat khusus yang kita persiapkan sebagai tenaga ahli”. “Mereka lah nantinya yang akan mengelola dan menjalankan program PBG kedepannya”.

Harapannya, menurut Ayub tentu wadah pusat belajar guru kelembagaannya perlu kita kuatkan. “Kita sudah kirimkan usuluan perbupnya ke bagian hukum”.

Pusat Belajar Guru Kubu Raya Perlu Penguatan Kelembagaan

Pusat Belajar Guru Kubu Raya Perlu Penguatan Kelembagaan